Irlandia dan Keindahan Kastilnya: 5 Fakta yang Akan Membuatmu Terkesan

Baru-baru ini, salah satu pulau terbesar di Irlandia, yakni Great Blasket Island menawarkan wisatawan asing untuk tinggal secara gratis. Irlandia yang berada di Benua Eropa ini terkenal memiliki banyak keunikan, mulai dari destinasi wisata hingga budaya.

Berikut beberapa fakta unik tentang Irlandia yang bisa kamu jadikan inspirasi liburanmu selanjutnya! Simak ulasannya di bawah ini ya!

1. Irlandia sempat dikira sebagai Atlantis yang hilang, karena karakteristik struktur geografinya mirip

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

2. Orang asli Irlandia selalu dikaitkan dengan rambutnya yang merah. Sebenarnya hanya 9 persen saja yang punya rambut natural merah

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

3. Warga Irlandia sangat terbuka dengan turis asing dan punya sifat optimistis yang tinggi, gak heran kalau dinobatkan sebagai negara paling ramah ke-4 di dunia

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

4. Menjadi salah satu negara paling aman di dunia, karena kejahatan di negara ini sangat minim. Jadi aman deh buat liburan!

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

5. Irlandia menjadi penggagas kantong plastik berbayar sejak tahun 2002

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

6. Astronom Irlandia, William Edward Wilson, adalah orang pertama penemu suhu di matahari, diperkirakan sekitar 6.590 derajat Celsius

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

7. Irlandia punya ribuan kastil yang memukau sebagai daya tarik utama wisatanya. Salah satu yang paling terkenal adalah Bunratty Castle

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukauunsplash.com/Max Sandelin

8. Simbol negaranya unik, yakni alat musik harpa. Yap, Irlandia satu-satunya negara yang memakai alat musik sebagai simbol negara

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukauunsplash.com/Heidi Yanulis

9. Tak ada hukuman mati di sini, terakhir berlaku pada 1954. Setelah itu, tak diberlakukan lagi meski terjadi perang atau keadaan darurat

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

10. Rata-rata bir yang dikonsumsi sekitar 131,1 liter per orang per tahun, menempatkan Irlandia sebagai negara ke-2 konsumen bir terbanyak di dunia

10 Fakta Unik tentang Irlandia, Negara dengan Ribuan Kastil Memukau

Itulah beberapa fakta unik dan menarik Irlandia yang belum banyak tahu. Gimana, jadi langsung pengin liburan ke sana

Related Posts

Revolusi Militer: China Luncurkan Jet Tempur Baru Tanpa Ekor dan Ditenagai 3 Mesin

China baru-baru ini meluncurkan jet tempur futuristik yang dijuluki J-36 oleh analis Barat. Foto-foto pesawat ini mulai beredar di media sosial, memperlihatkan jet tempur canggih yang tidak memiliki ekor, terlihat…

Trump Perintahkan Penguatan Militer di Jepang, Drone AS Dikerahkan ke Okinawa

Presiden Amerika Serikat Donald Trump menginstruksikan Pentagon untuk mengerahkan drone pengintai jarak jauh MQ-4C Triton ke Pulau Okinawa, Jepang bagian selatan. Langkah ini dilakukan untuk memperkuat kerja sama intelijen antara…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Revolusi Militer: China Luncurkan Jet Tempur Baru Tanpa Ekor dan Ditenagai 3 Mesin

Revolusi Militer: China Luncurkan Jet Tempur Baru Tanpa Ekor dan Ditenagai 3 Mesin

Trump Perintahkan Penguatan Militer di Jepang, Drone AS Dikerahkan ke Okinawa

Trump Perintahkan Penguatan Militer di Jepang, Drone AS Dikerahkan ke Okinawa

Langkah Diplomatik Venezuela: Pulangkan Warga dari El Salvador

Langkah Diplomatik Venezuela: Pulangkan Warga dari El Salvador

Situasi Mencekam di Myanmar, Warga Hidup di Tengah Bau Mayat Pascagempa

Situasi Mencekam di Myanmar, Warga Hidup di Tengah Bau Mayat Pascagempa

Pakar Ungkap Alasan di Balik Dahsyatnya Gempa Myanmar Berdaya Hancur Tinggi

Pakar Ungkap Alasan di Balik Dahsyatnya Gempa Myanmar Berdaya Hancur Tinggi

Nelayan Indonesia Jadi Pahlawan dalam Kebakaran Hutan Korsel, KBRI Berikan Respons Positif

Nelayan Indonesia Jadi Pahlawan dalam Kebakaran Hutan Korsel, KBRI Berikan Respons Positif